5.31.2011

Bagaimana untuk menjadi pengusaha / karyawan elit

MENJADI PENGUSAHA /MENJADI KARYAWAN ELIT

1. Bagaimana menjadi pengusaha/karyawan elit :

1)      Memberikan arahan dan nasehat kepada pihak-pihak yang terlibat dalam organisasi, bahwa konflik tersebut bisa menimbulkan dampak yang mempengaruhi kinerja dan citra perusahaan dalam mencapai sasaran yang ditetapkan organisasi tersebut dan juga pihak-pihak lain yang tak terlibat bisa menjadi tak semaksimal mungkin dalam bekerja akibat konflik tersebut.
2)      Mencari solusi yang tepat untuk memecahkan konflik tersebut baik faktor internal maupun externalnya
3)      Mengambil keputusan yang tepat untuk memecahkan konflik tersebut
4)      Memberikan arahan dan motivasi terhadap pihak lainnya yang tak terlibat dalam konflik tersebut, agar dikemudian hari tidak terjadi kembali hal-hal yang demikian itu.
5)      Selalu memberikan motivasi terhadap
6)      Selalu memberikan contoh yang baik dari sikap, sifat, maupun perbuatannya.
7)      Selalu menerapkan jiwa disiplin baik disiplin waktu maupun disiplin pekerjaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar